Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2015

Kedudukan, Fungsi, dan Tujuan Wawasan Nusantara

WAWASAN NUSANTARA Setelah kita ketahui latar belakang  dan pengimplementasian wawasan nusantara pada tulisan sebelumnya. Dan telah kita ketahui juga mengenai hakekat, dan unsur dari wawasan nusantara. Maka selanjutnya kita harus mengetahui bagaimana sebenarnya kedudukan wawasan nusantara, fungsi, seta tujuan dari wawasan nusantara. Berikut ini akan dijelaskan ketiga hal tersebut. Wawasan Nusantara berkedudukan sebagai visi bangsa. Visi adalah keadaan atau rumusan umum mengenai keadaan yang ingin dicapai. Wawasan nasional merupakan visi bangsa yang bersangkutan dalam menuju masa depan. Visi bangsa Indonesia sesuai dengan konsep wawasan Nusantara adalah menjadi bangsa yang satu dengan wilayah yang satu secara utuh. Kedudukan Kedudukan (status) wawasan nusantara adalah posisi, cara pandang, dan perilaku bangsa Indonesia mengenai dirinya yang kaya akan berbagai suku bangsa, agama, bahasa, dan kondisi lingkungan geografis yang berwujud negara kepulauan, berdasarkan pancasila da

Unsur dan Hakekat Wawasan Nusantara

WAWASAN NUSANTARA Pada tulisan sebelumnya telah di jelaskan mengenai latar belakang dan pengimplementasian dari wawasan nusantara, setelah kita ketahui tentang keduanya maka selanjutnya harus kita ketahui hakekat dan unsur-unsur yang ada dalam wawasan nusantara itu sendiri. Berikut penjelasannya: Hakekat Wawasan Nusantara Pada hakekatnya Wawasan Nusantara adalah Keutuhan Bangsa dan kesatuan wilayah nasional. Dengan kata lain hahekat Wawasan Nusantara adalah “persatuan bangsa dan kesatuan wilayah”. Bangsa Indonesia dari aspek sosial budaya adalah beragam, dari segi wilayah bercorak nusantara dipandang sebagai suatu kesatuan yang utuh. Dadalam bahasa GBHN disebutkan bahwa hakekat wawasan nusantara adalah diwujudkan dengan menyatakan kepulauan Nusantara sebagai satu kesatuan ekonomi, politik, sosial budaya dan pertahanan keamanan. Berarti setiap warga bangsa dan aparatur negara harus berfikir, bersikap dan bertindak secara utuh menyeluruh dalam Iingkup dan demi kepentingan bang

Latar Belakang dan Implementasi Wawasan Nusantara

Wawasan Nusantara Wawasan nusantara adalah cara pandang dan sikap bangsa  Indonesia  mengenai diri dan bentuk geografinya berdasarkan Pancasila   dan  UUD 1945.  Dalam pelaksanannya, wawasan nusantara mengutamakan kesatuan wilayah dan menghargai kebhinekaan untuk mencapai tujuan nasional. Latar Belakang Wawasan Nusantara ·          Falsafah Pancasila Nilai-nilai pancasila mendasari pengembangan wawasan nasional. Nilai-nilai tersebut adalah: 1.   Penerapan Hak Asasi Manusia  (HAM), seperti memberi kesempatan menjalankan ibadah  sesuai dengan agama  masing- masing. 2.      Mengutamakan kepentingan masyarakat daripada individu dan golongan. 3.      Pengambilan keputusan berdasarkan musyawarah  untuk mufakat. ·          Aspek Kewilayahan Nusantara Pengaruh geografi  merupakan suatu fenomena yang perlu diperhitungkan, karena Indonesia kaya akan aneka Sumber Daya Alam  (SDA) dan suku bangsa ·          Aspek Sosial Budaya Indonesia terdiri atas ratusan suku bangsa y