Simple Past Tense
S.
Past Tense
àPengertian:
Adalah
sebuah tata kalimat yang kita gunakan untuk mengutarakan suatu gagsan atau
peristiwa yang sudah terjadi di masa lalu. Masa lalu yang dimaksud bisa terjadi
beberapa hari/bulan/tahun yang lalu ataupun baru saja terjadi beberapa menit
yang lalu. Intinya, peristiwa itu sudah lewat dan kita sudah tidak sedang
melakukannya lagi.
Yang sering digunakan:
- Yesterday
- Last night/week/last year
- 2 days ago
- In 2015
- From 2013 to 2016
- Just now
àRumus:
àContoh Kalimat:
1.
They
studied English yesterday
2. I
wrote pages for my book yesterday
3. You
gave me a delicious cake last night
4. She
went to the market last week
5. Mrs
Nadia went to Depok yesterday
àBentuk kalimat
pertanyaan:
Untuk
kalimat interrogative, pola
kalimatnya hampir sama dengan bentuk present tense. Hanya saja, kata kerja
bantu do/does diganti menjadi bentuk
lampau yaitu did.
Rumus:
1. Did
they study english yesterday?
2. Did
i write any pages for my book yesterday?
3. Did
you give me a delicious cake last night?
4. Did
she go to the market last week?
5. Did
Nadia go to Depok yesterday?
Untuk pertanyaan yang
lebih bervariasi seperti tidak selalu diawali dengan kata “apakah” tetapi
dengan kata tanya lain seperti : kapan, dimana, dengan siapa, berapa lama, dsb.
Jadi untuk kalimat tanya yang bervariasi dapat menggunakan WH-Question (What, When, Whehe, Why, Who,dan How).
Rumus:
1. What book did i write yesterday?
2. Where did she go last week?
3. When did he work in that office?
4. Who played football an hours ago?
5. Who did we studyenglish together with ten minutes ago?
àPenggunaan tobe
dalam past tense:
Tobe
(am, is, are) dalam past tense akan
menjadi bentuk lampau, yaitu was dan were. Digunakan apabila kita ingin
menempatkan suatu kata lain (diluar kata kerja) setelah subjek yang terjadi di
masa lalu.
Rumus:
1. I
was there yesterday
2. You
were fat six months ago
3. She
was sick last week
4. Those
books were on that table an hour ago
Komentar
Posting Komentar